Contoh-Contoh Puisi Dengan Tema Keluarga Dua Bait untuk Tugas Sekolah

- Senin, 22 Mei 2023 | 12:25 WIB

SINERGI JATIM - Keluarga sering menjadi tema untuk tugas menulis puisi maupun menulis prosa.

Beberapa orang mengira puisi harus memiliki kata-kata indah, puisi dua bait untuk tugas sekolah dapat disusun dengan cukup memperhatikan rima.

Enak dibaca dan mudah dipahami akan menjadi poin yang harus diperhatikan saat menyusun piusu dengan tema keluarga untuk tugas sekolah.

Tugas menulis puisi dua bait dengan tema keluarga dengan contohnya dua puisi di bawah ini:

 

1. Judul : Ayah Ibuku Baik

Malam hari pintu rumah terketuk

Ada ayah datang dengan mengantuk

Tersenyum padaku, sedikit letih

Tak lupa menciumku di pipi kiri

Ayah sudah bekerja sejak pagi

 

Ibuku menyiapkan makanan

Ayah memberiku mainan

Ayah kuat dan ibuku hangat

Halaman:

Editor: Fahrur Rozi Udma

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X