SINERGI JATIM - Sebagai calon mahasiswa baru tentu kita baru akan beradaptasi dengan lingkungan yang tidak biasa lagi.
Di mana para mahasiswa baru akan dituntut untuk mengenal teman baru, guru baru dan lingkungan baru.
Dalam hal ini sebagai calon mahasiswa tentu kita harus mengetahui hal-hal yang kurang di pahami oleh mahasiswa baru yang lainnya.
Seperti penggunaan aplikasi - aplikasi yang bisa kita pakai agar telihat cerdas di lingkungan baru.
Baca Juga: Buntut Lempar Medali dan Boneka Sea Games ke Penonton, Bek Timnas Thailand Kena Sanksi Berat
Hal ini akan mempengaruhi perilaku orang lain terhadap kita. Di mana saat kita sedikit melangkah maju dari teman-teman yang lain.
Sudahkah kamu mengenal aplikasi yang sangat di butuhkan dalam bangku perkuliahan?
Berikut 3 aplikasi yang sangat membantu kita para mahasiswa baru.
1. Mendeley
Aplikasi mendeley merupakan salah satu aplikasi yang sangat dibutuhkan di bangku perkuliahan. Biasanya aplikasi ini diperkenalkan oleh dosen di awal semester.
Baca Juga: Mohon Maaf!!! 3 Honorer Ini Diblacklist Jadi Calon PPPK 2023, Kamu Termasuk?
Kegunaan aplikasi mendeley ini ialah busa mengatur daftar pustaka dan fote note dalam sebuah makalah.
Hal ini akan memudahkan kita dan kita tidak perlu menuliskannya secara manual. Cukup dengan masukkan link atau pdf referensi ke dalam aplikasi maka daftar dan fote note akan otomatis terlihat dalam makalah.
2. Canva
Yah, aplikasi canva adalah salah satu aplikasi mengedit dan membuat sesuatu dengan estetik.
Artikel Terkait
10 Perguruan Tinggi Islam Terbaik di Indonesia Versi UniRank, Kamu Calon Mahasiswa Wajib Tahu!
10 Jurusan Paling Disesali vs Paling Tidak Disesali Mahasiswa Saat Kuliah dan Alasannya Menurut ZipRecruiter
Calon Mahasiswa Baru Wajib Baca: 4 Tips Menghadapi Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan PBAK 2023