Polres Metro kota Depok Tangkap Sejumlah Remaja Hendak Tawuran: Temukan Sejumlah Senjata Tajam di Stasiun

- Senin, 5 Juni 2023 | 11:02 WIB
IlustrasiPihak Kepolisian Polres Depok gagalkan aksi tawuran remaja dengan barang bukti senjata tajam (pinterest)
IlustrasiPihak Kepolisian Polres Depok gagalkan aksi tawuran remaja dengan barang bukti senjata tajam (pinterest)

SINERGI JATIM - Akhinya Polres Metro kota Depok menangkap sekelompok remaja dari kelompok warbu atau disebut warung ibu untuk melakukan aksi tawuran di jalan arif rahman hakim depok

Menurut Winam agus dari tim polres metro kota depok mengatakan pada saat melakukan patroli di sekitar kota depok.

Sejumlah warga melaporkan di sekitar jalan Arif Rahman Hakim itu sendiri bahwa pada malam minggu sering terjadinya tawuran antar remaja.

Baca Juga: Lokananta Di Revitalisasi Erick Thohir: Selamatkan Aset BUMN Yang Menjadi Sejarah Lahirnya Musik Di Indonesia

Di Jl. Arif Rahman Hakim Depok sering digunakan tawuran oleh anak muda salah satu kelompok di kampung lio, kecamatan pancoran mas, kota Depok.

Hasil temuan saat memeriksa di Jl. Arif Rahman Hakim Depok,mereka berhasil menangkap pengendara motor yang ditunggangi 3 remaja.

Selanjutnya mereka di periksa hp dari ketiga remaja tersebut, hasilnya bikin kaget saat melihat foto di dalam hp remaja tersebut.

Dari hp tersebut terlihat sebagian remaja membawa sanjata tajam dll untuk melakukan tawuran.

Baca Juga: Dicibir Netizen Karena Suka Pangku Putrinya, Begini Komentar Menohok dari Ferry Maryadi

Bahkan lebih parahnya, temuan di dalam hp terdapat video tawuran oleh kelompok mereka di Jl. Arif Rahman Hakim Depok.

Introgasi terus dilakukan hingga ketiga remaja itu mengaku dari kelompok warbu atau disebut kelompok warung ibu untuk melakukan aksi tawuran.

Kelompok warbu ini berencana akan melakukan tawuran lagi dan selanjutnya anggota kelompok mereka menunjukkan tempat basecamp atau tongkrongan mereka sehari-hari.

Lantar anggota kepolisian bergegas ke lokasi basecamp atau tongkrongan warbu dan mereka menemukan adanya 9 orang.

Baca Juga: Dapat Hak Istimewa! Seribu Lebih Guru Honorer akan Langsung Diangkat PPPK 2023, Surat Ini Jaminannya!

Halaman:

Editor: Chin Jullien Anisa

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X