SINERGI JATIM - Ingin berburu foto sunset atau matahari terbenam dengan panorama alam yang cantik? Di Pulau Merah Banyuwangi, Jawa Timur, jawabnya.
Ya, matahari tenggelam di Banyuwangi itu seolah menjadi kanvas bagi Sang Maha Kuasa yang sedang menyemburatkan warna jingga.
Perlahan tapi pasti warna jingga menjelma kemerahan, hingga kemudian langit berubah menjadi gelap ditinggal matahari.
Baca Juga: Baru di Banyuwangi, Venue Wisata Paralayang Kalibaru Sensasi Nikmati Alam Dari Atas Awan
Salah satu destinasi wisata yang menjadi rekomendasi adalah Pulau Merah.
Dahulu, kawasan ini memiliki nama Pantai Wringin Pitu.
Namun nama tersebut kemudian berubah karena keunikan yang terdapat di depan bibir pantai.
Ada sebuah bukit yang memiliki tanah berwarna merah, dimana tanah tersebut merupakan hasil aktivitas gunung berapi di masa lampau.
Artikel Terkait
Banyuwangi Bangga, Sinetron "DEWI RINDU" syuting di wisata Banyuwangi
4 Wisata Terpopuler Di Makasar Cocok Untuk Hiburan Hari Natal dan Tahun Baru
Ribuan Pengunjung Tumpah di Wisata Umbul Bening Banyuwangi, Banyak yang Abaikan Prokes
Baru di Banyuwangi, Venue Wisata Paralayang Kalibaru Sensasi Nikmati Alam Dari Atas Awan
Eksplor Wisata Banyuwangi, Ini Kesan Bupati Bogor Ade Munawaroh Yasin